Menghilangkan Judul Widget Blogspot
Niammuddin Mz
Januari 17, 2015
Bagi kamu yang tidak suka dengan adanya judul widget mungkin trik ini sangat berguna sekali, sebenernya ini sangat mudah sekali hanya saja kalau kita tidak tau sama aja sulit, tetapi disini akan saya bongkar rahasianya.langsung saja kamu masuk ke akun blogger kamu:
pilih rancangan.
edit HTML.
centang expand template widget.
cari kode seperti di bawah ini.
atau judul widget yang kau tulis misal disini saya pake judul category:
<b:widget id='HTML1' locked='false' title='category' type='HTML'>
<b:includable id='main'>
<!-- only display title if it's non-empty -->
<b:if cond='data:title != ""'>
<h2 class='title'><data:title/></h2>
</b:if>
kalau sudah dapet hapus kode yang berwarna merah.
setelah itu save template.
sederhana bukan dan kini kamu lihat hasilnya.
Update 07 juli 2012, cara ini sepertinya sudah tidak kompatibel dengan blogger saat ini, karena kita sudah bisa menambah widhet html/javascript tanpa memberi judul widhet tersebut, kalau dulu hal itu tidak bisa, tapi sekarang sudah bisa, jadi kamu tidak perlu repot-repot edit template blog kamu.
Selamat mencobat :D
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Leave A Comment...