Solusi Masalah: add-apt-repository: command not found
Niammuddin Mz
Juli 19, 2016
ketika kamu mengalami masalah saat add repository dan medapatkan pesan error "add-apt-repository: command not found" itu artinya kamu harus install beberapa software di vps kamu.lakukan perintah ini di terminal vps kamu
apt-get install software-properties-common
Oke setelah itu update vps kamu dan coba lagi add repository, semoga membantu, bila ada masalah silahkan komentar dibawah untuk kita diskusikan bersama.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Leave A Comment...